Perilaku Pekerja Terhadap Pengolahan Kelapa Sawit Di KUD Amanah Desa Kuntu Kampar

dc.contributor.authorZikriyah, Naliah
dc.date.accessioned2021-12-22T03:21:17Z
dc.date.available2021-12-22T03:21:17Z
dc.date.issued2019-04-01
dc.description.abstractPerilaku merupakan respon atau reaksi seseorang terhadap stimulus (rangsangan dari luar).Dari segi biologis, perilaku merupakan kegiatan individu dengan organisme (mahluk hidup yang bersangkutan). Sedangkan dari segi kepentingan, perilaku adalah segala sesuatu yang dikerjakan oleh organisme tersebut dan dapat diamati secara langsung maupun tidak langsung. Sehingga dilakukan penelitian ini dengan tujuan untuk mengetahui perilaku pekerja terhadap pengelolahan kelapa sawit di KUD Amanah Desa Kuntu Kampar. Jenis penelitian ini adalah penelitian Survei Analitikdengan responden sebanyak 64 orang (Total Sampling). Analisis data yang di gunakan adalah analisis univariat dan bivariat dengan menggunakan uji chi-square. Hasil penelitian ini menunjukkan pekerja dengan umur produktif dan tidak produktif memiliki jumlah yang sama sebanyak 32 orang (50%), pekerja dengan masa kerja lama sebanyak 39 orang (60,9%) masa kerja baru 25 orang(39,1%), pekerja dengan pengetahuan rendah sebanyak 35 orang (54,7%) pengetahuan tinggi 29 orang (45,3%), pekerja dengan sikap negatif sebanyak 37 orang ( 57,8% ) positif 27 orang (42,2%), pekerja dengan pengawasan yang tidak di awasi sebanyak 34 orang ( 53,1% ) di awasi 30 orang (46,9%), pekerja dengan perilaku negatif sebanyak 40 orang ( 37,5% ) positif 24 orang (62,5%). Berdasarkan hasil uji chi-squaremenunjukkan ada hubungan yang signifikan antara masa kerja (P value=0,002), Pengetahuan (P value=0,004), Sikap (P value=0,002), pengawasan (P value=0,000) dengan perilaku pekerja. Sedangkan hasil uji chi-squaremenunjukkan tidak ada hubungan yang signifikan antara umur (P value=0,196) dengan perilaku pekerja.Disarankan kepada manajemen agar memberikan pelatihan ulang dan pengetahuan atau arahan K3 untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan agar berperilaku yang baik dan pihak pengawas lebih berperan aktif dalam mengawasi pekerja, seperti memberikan dukungan dan motivasi kerja agar pekerja selalu memberikan yang terbaik bagi perusahaan.en_US
dc.identifier.urihttps://repository.stikes-alinsyirah.ac.id/handle/123456789/218
dc.subjectPerilaku, Umur , Masa Kerjaen_US
dc.titlePerilaku Pekerja Terhadap Pengolahan Kelapa Sawit Di KUD Amanah Desa Kuntu Kamparen_US

Files

Original bundle

Now showing 1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
Name:
14. BAB I.pdf
Size:
49.21 KB
Format:
Adobe Portable Document Format
Description:

License bundle

Now showing 1 - 1 of 1
No Thumbnail Available
Name:
license.txt
Size:
1.71 KB
Format:
Item-specific license agreed upon to submission
Description:

Collections